Polsek Kelara Amankan Terduga Pelaku Penjualan Miras Tanpa Ijin Edar dan Barang Bukti 248 Botol

    Polsek Kelara Amankan Terduga Pelaku Penjualan Miras Tanpa Ijin Edar dan Barang Bukti 248 Botol
    Polsek Kelara, Polres Jeneponto berhasil mengamankan terduga pelaku penjualan/peredaran miras di Lingkungan Pa'palasa, Kelurahan Tolo Selatan, Kecamatan Kelara, Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan (Syamsir).

    Selain Amankan BB 248 Botol, Polsek Kelara Juga Tangkap Pelaku Penjual Miras Tanpa Ijin Edar di Jeneponto

    JENEPONTO, SULSE - Kepolisian Sektor (Polsek) Kecamatan Kelara, Polres Jeneponto berhasil mengamankan terduga pelaku penjualan/peredaran miras di Lingkungan Pa'palasa, Kelurahan Tolo Selatan, Kecamatan Kelara pada Sabut, 12 Agustus 2023.

    Terduga pelaku sekaligus pemilik miras ini diketahui, lelaki inisial AM warga Lingkungan Pa'palasa Kelurahan Tolo Selatan.

    Terduga diamankan, lantaran diduga keras menjual/mengedarkan berbagai jenis miras tanpa ijin edar secara resmi.

    Kapolsek Kelara IPTU Sudirman Muhammad mengungkapkan bahwa adapun barang bukti (BB) yang diamankan, di TKP, yakni. 18 botol bintang, 9 botol gunnes, 90 botol singaraja, 12 kaleng anker, 48 botol anggur kolesom, 21 botol anggur merah, 5 botol prost, 8 botol anggur merah kawa-kawa, 29 botol angker, 2 botol friend ship, 5 botol topi roja dan 3 botol vodka.

    "Jumlah keseluruhan barang bukti yang kita amankan sebanyak 248 botol, " ungkap IPTU Sudirman kepada Indonesiasatu.co.id, Selasa (15/8/2023).

    Selain menyita barang bukti tersebut, pihaknya juga mengamankan terudaga pelaku atau pemilik miras tersebut.

    Ia menjelaskan, penangkapan ini berawal atas informasi dari informan bahwa adanya penjualan minuman keras (miras) yang cukup meresahkan masyarakat. 

    Sehingga Kapolsek Kelara bersama beberapa anggotanya langsung menuju ke lokasi yang dimaksud dan berhasil mengamankan terduga pelaku dan barang buktinya.

    Saat terduga pelaku interogasi, ia mengakui telah menjual dan mengedarkan minuman keras (miras) berbagai macam merek tersebut tanpa ijin edar resmi.

    "Untuk kepentingan penyidikan terduga pelaku dan barang bukti untuk sementara kita amankan dulu di Mapolsek Kelara, " pungkasnya (syr) 

    jeneponto sulsel
    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    Semarakkan HUT Kemerdekaan RI ke-78, Korwil...

    Artikel Berikutnya

    Hari Terakhir Baksos TNI AU ke-76, Ratusan...

    Berita terkait

    Kawal Putusan MK, IMM dan OKP Gelar Aksi Damai di Kantor DPRD Jeneponto, Demonstran Disambut Hangat
    Tingkatkan Partisipasi Pemilih, KPU Jeneponto Gelar Kemah Demokrasi di Agrowisata Bossolo Rumbia
    Oknum Kades dan Aparat Desa di Jeneponto Diduga Aniaya Warga Hingga Lukanya Dijahit, Polsek Bangkala Belum Amankan Pelaku
    Tegas, Sekda Jeneponto Kosongkan TPP Bagi ASN yang Malas Apel Pagi dan Sore
    Pemda Jeneponto Serahkan Sertifikat Tanah Seluas 10 Hektar untuk Pembangunan Mako Brimob di Boyong
    Kawal Putusan MK, IMM dan OKP Gelar Aksi Damai di Kantor DPRD Jeneponto, Demonstran Disambut Hangat
    Dansatgas TMMD Kodim 1425 Jeneponto Sasar SD Beri Bantuan Seragam Bagi Siswa Kurang Mampu dan Sajikan Makan Siang Gratis
    Oknum Kades dan Aparat Desa di Jeneponto Diduga Aniaya Warga Hingga Lukanya Dijahit, Polsek Bangkala Belum Amankan Pelaku
    Pemda Jeneponto Serahkan Sertifikat Tanah Seluas 10 Hektar untuk Pembangunan Mako Brimob di Boyong
    Kepala Desa Tuju Sebut Program TMMD Kodim 1425 Jeneponto Memberi Manfaat Besar Bagi Masyarakat di Wilayahnya
    Pastikan Pilkada Damai, PD IWO dan AJJ Kolaborasi Kawal Pilkada Jeneponto 2024
    Butuh Satu Kursi Tatap Pilkada, Calon Bupati Jeneponto Paris Yasir Utus Tim Pemenangan Mendaftar di Partai Ummat
    Miris.! Puluhan Tahun Tinggal di RTLH, Nenek Sebatangkara di Jeneponto Luput dari Perhatian Pemerintah
    Ikut Prihatin, IMM dan LAZISMU Jeneponto Salurkan Bantuan Sembako kepada Korban Kebakaran di Balla Rompo
    Bahas Pilkada, Pertemuan Dua Pimpinan Parpol Jeneponto Belum Membuahkan Hasil

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Passing In dan Passing Out Pangkoopsud II
    Bakamla RI Terima Courtesy Call dari Amerika Serikat
    Tiba Di Vilamor Filipina, Satgas TNI Langsung Distribusikan Bantuan

    Tags